Pojok Musik: Lagu Korea Terbaru Minggu Ini, 7 Februari 2020

Hi Jeolchin! Seperti biasa, setiap Jumat Salam Korea akan update lagu-lagu Korea terbaru buat kalian lho~

Ga cuma K-Pop, tapi ada juga OST K-Drama dan musik-musik indie Korea yang bisa kamu coba dengerin sebagai selingan playlist sehari-harimu ;)

Nah minggu ini ada lagu baru apa aja nih? Yuk kita simak ^^

[KittiB] 1718: Psycho (feat. Vincent Blue)

 kittib-1718-psycho-feat-vincent-blue

Genre K-Pop / R&B
Release Feb 5, 2020
Stream Listen here

 KittiB, pemenang Unpretty Rap Star, merilis proyek pertamanya di tahun 2020 featuring teman satu labelnya, Vincent Blue. KittiB telah membuktikan kepada penggemarnya bahwa ia adalah artis yang berbakat dalam R&B dan Hip Hop.


[CHANMINA] Picky

chanmina-picky

Genre Hip Hop
Release Feb 7, 2020
Stream Listen Here

Rapper Jepang kelahiran Korea, CHANMINA, baru saja merilis single hip hop terbarunya yang berjudul ‘Picky’


[Bam Soo Sung] #flower

 bam-soo-song-flower

Genre K-Pop /Singer Songwriter
Release Feb 7, 2020
Stream Listen Here

 Dua penyanyi K-Indie favorit, Norwegian Wood dan It’s, memulai karir mereka sebagai duo bernama ‘Bam Soo Sung’ dengan lagu #flower


[CherryBerry] Can’t Turn From the album: Selection: The War Between Women (Original Television Soundtrack, Pt. 8)

cherry-berry-cant-turn

Genre K-Pop / OST
Release Feb 2, 2020
Stream Listen Here

Social media content creator dan penyanyi CherryBerry menyumbangkan suaranya untuk soundtrack terbaru drama “Selection: The War Between Women”, yang dibintangi Jin Se Yeon dan Kim Min Kyu.


Indie Picks

[The Yangbans] Doorkeeper

the-yangbans-doorkeeper

Single terbaru dari Indie rock band The Yangbans.

Yuk dengarkan “Doorkeper” disini.

[Tommy Strate] replay

tommy-strate-replay

Produser/rapper Tommy Strate merilis single terbarunya.

Yuk dengarkan “Replay” disini.